• Post date: 15/12/2017 - 16:58

    Karangmalang, 14 Desember 2017. Dua Dosen Prodi Manajemen: Setyabudi Indartono, Ph.D dan Dr. Tony Wijaya dinyatakan kompeten dalam pelatihan dan uji sertifikasi yang dilakukan oleh BNSP di Hotel UNY.  Setelah mengikuti serangkaian pelatihan selama 4 hari dan persiapan dokumen dan praktek, dari 30 Peserta, 2 dosen prodi manajemen dinyatakan kompeten sebagai asesor BNSP....

  • Post date: 24/11/2017 - 10:38

    Welcome to ACoMC

    Friday-Saturday, August 31st -sept 1st 2018

    ACoMC 2018 is an annual conference held to respond the issues of Management Challanges. This conference response the issues related to the theoretical to practical issues of Management Science. Based on...

  • Post date: 04/11/2017 - 11:11

    Karangmalang 4 Nov 2017. Dihadiri tidak kurang dari 120 peserta dari unsur Dosen dan Mahasiswa S1 hingga S3, Prof. Badri Munir Sukoco, Ph.D memberikan berbagai trik menembus jurnal terindeks Scopus dan Thomson. Profesor termuda Unair yang dikukuhkan di usia 39 tahun ini telah mengantongi tidak kurang dari 19 artikel terindek internasional baik Scopus dan Thomson dalam kurun...

  • Post date: 01/11/2017 - 15:30

    Karangmalang, 1 November 2017. Setelah menunggu pasca visitasi selama dua bulan, Penilaian Akreditasi program studi Manajemen mendapatkan nilai A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).  Pencapaian gemilang ini menaikkan status akreditasi program studi manajemen sebelumnya. Meraih peringkat A untuk akreditasi program studi merupakan hal yang sangat...

  • Post date: 31/10/2017 - 10:12

    Taipei Oct 23rd, 2017. As a part of research conduct by Prof. Dr. Nahiyah Jaidi and Setyabudi Indartono, Ph.D., some discussions of SME are held with ministery of SMEA. The UNY researchers are welcome by Darleen Chen (Director of Policy Planning Division) and Keh-Jang Liu (Advisor of Policy Planning Devision) and team. Taiwan  is a very interesting laboratory for this research...

  • Post date: 31/10/2017 - 09:42

    Hongkong, 21 Oktober 2017. Diterima oleh ibu Yuni Suryati (Konsul bagian informasi dan budaya Konsulat Jendral Republik Indonesia di Hongkong) di Kantor KJRI di Hongkong, Rombongan Prodi Manajemen FE UNY berdiskusi potensi wirausaha buruh migram Indonesia (BMI). Beliau menggambarkan dinamika tenaga kerja Indonesia di Hongkong yang meliputi jumlah, sektor kerja, interaksi...

Pages